Minggu, 22 Oktober 2017

Contoh RPPH PAUD Kurikulum 2013 Tema Rekreasi [Revisi 2017]

Pembaruan :
Info :
GURU PAUD »
Hari ini admin masih mengulas dan membagikan RPPH dengan kata kunci Contoh RPPH PAUD Kurikulum 2013 Tema Rekreasi. Sesuai dengan judul utama, materi atau RPPH lebih dikhususkan untuk PAUD dengan sistem pembelajaran Kurikulum 2013 Tema Rekreasi. Semua prosesnya yang berkaitan dengan RPPH sudah dikemas lengkap dan optimal, sudah dikemas lengkap dan optimal dalam format file, serta materi sudah melalui proses revisi, revisi baru tahun 2017, sehingga untuk peran dan kegunaanya tidak usah diragukan lagi.

Materi Contoh RPPH PAUD Kurikulum 2013 Tema Rekreasi Revisi 2017 [DOC]

Contoh RPPH PAUD Kurikulum 2013 Tema Rekreasi [Revisi 2017]
RPPH menjadi suatu perangkat yang harus disusun dan dipersiapkan oleh guru, tepatnya harus disusun oleh Guru PAUD sebelum kegiatan pembelajaran dilakukan, supaya dengan adanya RPPH proses atau kegiatan pembelajaran bisa lebih sesuai yang nantinya akan memfasilitasi anak dalam kegiatan atau proses pembelajaran. Sebelum menuju kepokok utama, yaitu pembelajaran guru tersebut juga harus memperhatikan karakteristik, seperti: Usia, sosial budaya, dan kebutuhan individual anak, supaya materi atau RPPH bisa disesuaikan dengan kemampuan anak tersebut.

Seperti yang sudah admin ulas lewat postingan sebelumnya, Semua prosesnya yang berkaitan dengan penyusunan RPPH akan menjadi tanggungjawab guru, tanggungjawab guru dengan tidakan selanjutnya akan disesuaikan dengan lembaga atau program yang sebelumnya sudah ditetapkan. Didalam RPPH berisi komponen-komponen yang sangat penting, seperti: tema, sub tema, alokasi waktu, hari/ tanggal, kegiatan pembukaan dan kegiatan inti, serta kegiatan penutup.

RPPH pada tema ini memuat 3 materi diantaranya :

Manfaat rekreasi & tata tertib.

A. Tempat-tempat rekreasi
Taman kota
Pemandian / kolam renang
Pesisir pantai, laut
Pegunungan (waduk wonorejo)
Candi
Kebun binatang

B. Perlengkapan yang dibutuhkan untuk rekreasi
Payung, topi, jaket, pakaian khusus, tas, kamera, dll
Makanan dan minuman
Obat-obatan ringan

Silahkan Download RPPH Kurikulum 2013 PAUD Tema Rekreasi Tahun 2017 Lengkap dan Optimal

Materi Terkait:
  1. Contoh RPPH PAUD Kurikulum 2013 Tema Rekreasi Revisi 2017
  2. Contoh RPPH PAUD Tema Rekreasi Semester 2 [DOC]

Untuk itulah admin mengulas dan membagikan Contoh RPPH PAUD Kurikulum 2013. Bagi guru yang memerlukan materi silahkan untuk download lewat link yang sudah admin sematkan diakhir halaman, link tersebut berkaitan penuh dengan RPPH PAUD Kurikulum 2013 yang sudah dikemas lengkap dan optimal dalam format file. Itulah ulasan yang bisa admin sampaikan untuk postingan hari ini, mudah-mudahan dengan adanya hal ini bisa menjadi referensi yang baik dan benar. Terimakasih

Link Download:

Update 2018 RPPH Tema Rekreasi Kelompok TK A Semester 2 Kurikulum 2013 Paud

Berikut bagi Guru Paud yang sedang memerlukan bahan referensi dalam membuat rencana pelaksanaan program harian berikut ini kami update Contoh RPPH Tema rekreasi untuk usia 4-5 tahun atau kelompok A, dimana materi tersebut merupakan pelaksanaan pembelajaran untuk minggu ke 1 dan ke 2 yang dirancang dengan merujuk pada program mingguan RPPM.

Membicarakan suatu penyusunan rancangan kegiatan harian dalam melakukan penyusunan nya telebih pendidik harus menyesuaikan pada ketetapan STPPA yang telah di tentukan di satuan pendidikan anak usia dini berdasarkan rentan usia tertentu, Pengembangan rencana mengajar didasari dengan muatan materi KD sebagai acuan untuk mengembangkan seluruh program kegiatan yang mencakup pengembangan, Nilai Agama dan Moral, Fisik motorik, Kognitif, Bahasa, SosialEmosional, serta Seni.
RPPH Tema Rekreasi

Berkaitan dengan pemaparan diatas maka untuk mendukung peserta didik dalam mencapai kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar, juga untuk kelancaran proses kegiatan pelaksanaan pembelajaran pendidik perlu menyusun sebuah Format RPPH Paud sebagai pedoman Guru untuk mengarahkan siswa pada suatu sasaran asepk sikap pengetahuan dan keterampilan yang telah ditetapkan dan harus dimiliki anak didik.

Oleh karena itu guna membantu rekan rekan pendidik dalam melakukan pengelolaan pembelajaran kamipun menyajikan RPPH Tema Rekreasi Kelompok A untuk digunakan sebagai bahan referensi dalam menyusun konsep bekal ajar dalam memfasilitasi anak dalam proses bermaind an belajar. Selengkap nya format tersebut bisa anda dapatkan secara lengkap meliputi Subtema dan Subsubtema melalui rujukan halman dibawah ini.


Sekian informasi terbaru dan terupdate dari kami mengenai Contoh RPPH pembelajaran semester 2 tema rekreasi diharapkan mampu memenuhi kebutuhan tugas pekerjaan Bapak Ibu Guru dalam mengembangkan konsep pembelajaran.





Update 12, April 2018:

RPPH Tema Rekreasi Kelompok TK B Kurikulum 2013

Sebagai bahan pelengkap untuk memenuhi kelengkapan perangkat pembelajaran rekan-rekan Guru Paud, berikut ini Contoh File RPPH Paud Tema Rekreasi untuk kelompok Usia 5-6 Tahun admin bagikan secara komplit yaitu terdiri dari Tema Subtema dan Subsubtema pokok pembelajaran semester 2 yang bisa digunkan untuk melengkapi administrasi standar proses pembelajaran.

Sebagai Guru Propesional tentu saja harus mampu merancang serta menyusun perencanaan pembelajaran secara mandiri, dengan menetapkan suatu materi bahan ajar menyesuaikan pada ketetapan Kompetensi Dasar, juga kondisi lingkungan satuan pendidikan, baik kemampuan awal peserta didik maupun minat dan bakat.
RPPH Tema Rekreasi

Tentang perihal pemaparan diatas maka dalam menyusun perencanaan kegiatan mengajar pendidik dapat melihat karakteristik pembelejaran peserta didik, sebagai tujuan untuk mengembangkan kemampuan anak berasarkan pada ketetapan materi KD.

Penyajian suatu Tema pokok untuk pelaksanaan harian pun harus dapat merujuk pada ketetapan muatan indikator pada Program mingguan, terkait hal ini kamipun telah menyiapkan juga RPPM Paud Kurikulum 2013 Tema Rekreasi yang bisa anda tinjau juga sebagai acuan dalam menyusun materi kegiatan harian. Berikut ini silahkan miliki contoh formatnya secara utuh melalui tautan di bawah.


Itulah informasi terupdate dan tebaru dari kami mengenai Perangkat pembelajaran Paud kami bagikan, mudah mudahan bisa memmbantu rekan rekan pendidik dalam menyiapkan serta merancang konsep materi pelajaran. akhir kata terimakasih atas kunjungan anda semoga bermanfaat.